Penerapan Metode Dokumentasi Untuk Monitoring Logbook dan Presensi Mahasiswa Kerja Praktek di Politeknik Negeri Bengkalis

Handrian Azhar(1*), Muhamad Sadar(2), Lucky Lhaura Van FC(3), Pandu Pratama Putra(4)

(1) 
(2) Universitas Lancang Kuning
(3) Universitas Lancang Kuning
(4) Universitas Lancang Kuning
(*) Corresponding Author

Abstract


Penerapan Metode Dokumentasi Untuk Monitoring logbook dan Presensi Mahasiswa Kerja Praktek (KP) di Politeknik Negeri Bengkalis diharapkan dapat memberikan solusi dari permasalahan yang ada sehingga pelaksanaan kegiatan KP dapat berjalan dengan lebih baik. Perancangan dalam membangun sistem ini menggunakan Unified Modelling Language (UML) dan perancangan interface. Aplikasi ini berbasis web dan di buat menggunakan bahasa pemrograman php, HTML, CSS, Javascript dan database MySQL. Metode yang digunakan dalam membangun aplikasi ini adalah metode waterfall, untuk proses monitoring menggunakan metode dokumentasi dan pengujian menggunakan metode black box. Hasil penelitian ini adalah sebuah aplikasi web. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu untuk mempermudah proses monitoring mahasiswa kerja praktek secara realtime dibutuhkan sebuah aplikasi yang dapat menyimpan data presensi, logbook, catatan serta hasil penilaian KP secara online.

Article metrics

Abstract views : 746 | views : 111

Full Text:

PDF (Bahasa Indonesia)

References


R. C. Saragi Napitu, I. A. Ramadhani, and F. Firman, “Perancangan Sistem Absensi Berbasis Web pada Program Studi PTI UNIMUDA Sorong,” Jurnal PETISI, vol. 1, no. 2, 2020.

M. Harly Winata, Febiyanti, Nuliyani, and A. Fajriani, “Pengembangan Absensi Siswa Berbasis Aplikasi Web Di Sekolah Menengah Kejuruan,” Decode: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, vol. 1, no. 2, pp. 69–75, Sep. 2021, doi: 10.51454/decode.v1i2.26.

R. Roosdianto et al., “Rancang Bangun Aplikasi Sistem Informasi Absensi Karyawan Online,” INTI NUSA MANDIRI, vol. 15, no. 2, 2021, doi: 10.33480/inti.v15i2.1932.

A. Wijaya and J. Fernandes Andry, “Perancangan Aplikasi E-logbook Studi Kasus: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia,” 63 ULTIMA InfoSys, vol. XI, no. 1, 2020.

N. Wachid Adi Prasetya, P. Diantono Abda, M. Nur Faiz, and A. Setiawan Prabowo, “Sistem Informasi Logbook Pegawai Politeknik Negeri Cilacap Sebagai Absensi Online Pada Masa Pandemi COVID-19,” INTEK, vol. 4, no. 1, 2021.

Y. T. Widayati, “Aplikasi Teknologi QR ( Quick Response ) Code Implementasi yang Universal,” KOMPUTAKI, vol. 1, no. 1, 2015.

E. Pramastya Sabatini, A. Puji Widodo, T. S. Wurijanto, and J. Sistem Informasi STMIK STIKOM Surabaya Jl Raya Kedung Baruk, “Rancang Bangun Sistem Informasi Pemantauan Perkembangan Mitra Binaan Pada Pelindo III Cabang Benoa Bali,” JSIKA, vol. 3, no. 1, 2014, [Online]. Available: http://jurnal.stikom.edu/index.php/jsika

R. Sam, S. Rahman, and Junaedy, “Perancangan Aplikasi Presensi Kelas Dengan Menggunakan Metode Pengenalan Wajah Secara Kolektif,” JTRISTE, vol. 5, no. 2, 2018.

A. Sahi, “Aplikasi Test Potensi Akademik Seleksi Saringan Masuk LP3I Berbasis Web Online Menggunakan Framework Codeigniter,” TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, vol. 7, no. 1, 2020, [Online]. Available: http://www.php.net.

A. Antonius Setiawan, A. S. M. Lumenta, and S. R. U. A. Sompie, “Rancang Bangun Aplikasi UNSRAT E-Catalog,” Jurnal Teknik Informatika, vol. 14, no. 4, 2019.

I. G. Tofik Isa and G. Pri Hartawan, “Perancangan Aplikasi Koperasi Simpan Pinjam Berbasis Web (Studi Kasus Koperasi Mitra Setia),” Jurnal Ilmiah Ilmu Ekonomi, vol. 5, no. 10, 2017, [Online]. Available: https://www.researchgate.net/publication/350835399

R. N. Taroreh and Y. Uhing, “Faktor-Faktor Loyalitas Pegawai Di Dinas Pendidikan Daerah Provinsi Sulawesi Utara,” 671 Jurnal EMBA, vol. 7, no. 1, pp. 671–680, 2019.

Y. Dwi Wijaya and M. Wardah Astuti, “Pengujian Blackbox Sistem Informasi Penilaian Kinerja Karyawan PT INKA (Persero) Berbasis Equivalence Partitions,” Jurnal Digital Teknologi Informasi, vol. 4, p. 2021, 2021.




DOI: https://doi.org/10.35314/isi.v7i2.2595

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


This Journal has been listed and indexed in :

Crossref logo Find in a library with WorldCat

Copyright of Jurnal Inovtek Polbeng - Seri Informatika (ISSN: 2527-9866)

Creative Commons License
ISI: Inovtek Polbeng Seri Informatikan is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Editorial Office :
Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
 Politeknik Negeri Bengkalis 
Jl. Bathin alam, Sungai Alam Bengkalis-Riau 28711 
E-mail: jurnalinformatika@polbeng.ac.id
www.polbeng.ac.id

Web
Analytics
View My Stats