INOVTEK Polbeng - Seri Informatika, Vol 8, No 2 (2023)

Diagnosis Dini Penyakit Gagal Ginjal Dengan Metode Dempster

Adzra Fakhira, Fitri Insani, Muhammad Irsyad, Yelfi Vitriani, Fitra Kurnia

Abstract


Terlambatmendeteksipenyakitgagalginjalakanberakibatseriuskarenadiagnosisbiasanya terjadiketika masalah ginjal sudah mencapai tingkat parah. Seperti yang telah terjadi di Indonesia pada tahun 2022 lalu, terdapat 324 kasus terkonfirmasi dan 195 diantaranya meninggal dunia. Hal yang mempengaruhiketerlambatankesadaranpenderitaadalahpengetahuanyangkurangterhadapbahayapenyakit gagal ginjal. Penyakit gagal ginjal dapat disebabkan oleh dehidrasi, penyakit kronis seperti hypertensi dan diabetes, serta kekurangan banyak darah akibat  cedera atau operasi. Penggunaan teknologi dapat terwujud melalui pembuatan sistem pakardengan metode Dempster Shafer guna mendiagnosis penyakit gagal ginjal.Dalam sistem pakardiagnosis dini penyakit gagal ginjal ini penggunadiperintahkan agar mengisi data diri singkatdan gejala-gejala yang dialami. Selanjutnya sistem akan mengkombinasi gejala yang telahdipilih dengan metode Dempster Shafer menggunakan teori kepercayaan pakar sehingga mendapatkan hasil diagnosis berupa persentase pengguna mengidap penyakit gagal ginjal akut atau kronis, dan solusi untuk tindakan pengguna berikutnya. Penelitian ini telah menghasilkan sistem yang mampu mendiagnosis penyakit gagal ginjal dan dapat diterima dengan baik oleh pengguna