Editorial Policies

Focus and Scope

Jurnal Inovtek Seri Teknik Sipil dan Aplikasi (TeKLA) adalah jurnal yang di jadwalkan terbit dua kali setahun.  memuat artikel terkait dengan ilmu rekayasa struktur dan material,  ilmu pondasi dan tanah pendukung,  rekayasa hydro dan bangunan air, rekayasa transportasi dan perkerasan jalan, manajemen konstruksi serta ilmu pengukuran dan pemetaan.

Jurnal Inovtek Seri Teknik Sipil dan Aplikasi (TeKLA) disuport oleh dewan redaksi nasional dan internasional yang merupakan peneliti handal dibidangnya. Selain itu TeKLA menerima paper yang berasal dari peneliti, civitas akademik, dan praktisi yang berhubungan dengan bidang Teknik Sipil.

Ruang lingkup jurnal TeKLA:

  1. Teknik Struktural
  2. Beton pracetak untuk konstruksi laut
  3. Bahan Konstruksi
  4. Rekayasa Geoteknik
  5. Teknik Lingkungan
  6. Teknik Sumber Daya Air
  7. Perencanaan dan Manajemen Transportasi
  8. Desain dan Perkerasan Jalan
  9. Struktur Jembatan
  10. Manajemen Konstruksi
  11. Gempa Bumi dan Tsunami
  12. Topik studi lain yang relevan

Journal of Inovtek Seri Teknik Sipil dan Aplikasi (TeKLA) is a journal that is regularly published twice a year. It contains articles related to structural engineering and materials science, foundation science and supporting soil, hydro engineering and water buildings, transportation engineering and pavement, construction management, and measurement and mapping science.

Journal of Inovtek Seri Teknik Sipil dan Aplikasi (TeKLA) is supported by a national and international editorial board which are reliable researchers in their respective fields. In addition, TeKLA accepts papers from researchers, academicians, and practitioners related to the field of Civil Engineering.

Scope of journal TeKLA :

  1. Structural Engineering
  2. Precast concrete for marine construction
  3. Construction Materials
  4. Geotechnical Engineering
  5. Environmental Engineering
  6. Water Resources Engineering
  7. Transportation Planning and Management
  8. Road Design and Pavement
  9. Bridge Structure
  10. Construction Management
  11. Earthquake and Tsunami
  12. Other relevant study topics

 

Section Policies

Articles

Checked Open Submissions Checked Indexed Checked Peer Reviewed
 

Peer Review Process

Artikel yang dikirimkan kejurnal ini akan melewati  tahap review, yaitu pre-review dan review substansi.

Pre-review artikel dilakukan oleh tim editor untuk melihat kesesuaian artikel dengan fokus dan skop jurnal serta petunjuk khusus penulisan.  Pemeriksaan unsur plagiasi dilakukan melalui pencarian di Google Scholar danTurnitin. Lama waktu review antara 2-3 minggu.

Review substansi dilakukan oleh setidaknya 1 orang mitra bestari secara single-blind.  Jika dikehendaki, reviewer dapat meminta review ulang (review yang kedua) setelah penulis merevisi artikelnya.

Keputusan diterima tidaknya artikel untuk diterbitkan menjadi kewenangan Ketua Editor berdasarkan rekomendasi dari para reviewer. Artikel yang telah dinyatakan diterima dan telah di-layout akan diterbitkan dalam nomor In Progress di nomor berikutnya sebelum nomor regular terbit sesuai jadwal agar segera dapat di-index dan citable.

Articles submitted to this journal will go through the review stage, namely pre-review and substantial review.

Pre-review of the paper is conducted by a team of editors to ensure that the paper is in line with the focus and scope of the journal, the writing style and special guidelines.  Plagiarism checking is conducted through a search in Crossref similarity check. The review time is between 2-3 weeks. 

Substance review is conducted by at least 1 reviewer on a single-blind basis.  If desired, the reviewer can request a second review after the author revises the paper.

The decision to accept the paper for publication is the authority of the Chief Editor based on the recommendations of the reviewers. Articles that have been accepted and have been layout will be published in the In Progress number in the next number before the regular number is published on schedule so that they can be indexed and citable immediately.

 

Publication Frequency

Jurnal INOVTEK seri Teknik Sipil dan Aplikasi (TekLA) terbit 2 kali dalam satu tahun.Secara berkala terbit setiap bulan Juli dan Desember sebanyak minimal 10artikel

 

Open Access Policy

This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.

 

Archiving

This journal utilizes the LOCKSS system to create a distributed archiving system among participating libraries and permits those libraries to create permanent archives of the journal for purposes of preservation and restoration. More...